Sabtu, 23 November 2013

 " Renungan pagi " = 229 =

  Assalamu alaikum warahmatullahi wabaraktu....

Maka disebabkan rahmat dari Allah-lah kamu berlaku lemah lembut terhadap mereka...... Sekiranya kamu bersikap keras lagi berhati kasar,,,,,,,, tentulah mereka menjauhkan diri dari sekelilingmu....... Karena itu ma'afkanlah mereka, mohonkanlah ampun bagi mereka, dan bermusyawarahlah dengan mereka dalam urusan itu........  ( Qs, surat ali imran ayat 159 )

  # Ayat diatas ini,,,, Kita diminta ALLAH tuk bersikap        lemah lembut dalam syiar islam....

  # Agar para pencari agama tersentuh hatinya tuk dalami        islam itu,,,,,!

  # Rasulullah saja Di " garansi " ALLAH cuma kaena             rahmatNya.... maka dapat berlaku lembut itu,,,,,

  # apakah kita  telah pula memintakan pada ALLAH             kelembutan sikap itu,,?

  # bukankah agama islam itu,,,, dibawa rasulullah secara       bertahap....?.... menuntun kita secara sistematis,, ?

  # Apakah saling meng hujat,,,, dan mwmojok kan itu            termasuk sikap kelembutan dalkam syiar islam....?

  # Disini Rasul di suruh ALLAH me maafkan dan memohonkan       ampun bagi objeck dakwahnya,,,,,apakah kita juga telah      lakukan itu,,,?

  # Bukan kah islam itu agama akhlak...?

  # Bukan kah Rasulullah itu berdakwahnya justru dengan         memberi contoh teladan pada dirinya,,,,,?

 

0 komentar:

Posting Komentar

Template by:
Free Blog Templates